kumpulan info unik menarik seputar kehidupan

7/08/2008

Kesalahan dan Taubat

Adakah manusia yang tidak pernah berbuat kesalahan? Tidak ada!!, manusia itu tempatnya salah. Mengapa manusia sering terjebak pada perbuatan salah?
Pertama : karena manusia mempunyai kecenderungan mengikuti hawa nafsu.

Kedua : manusia mempunyai musuh yang melekat sepanjang masa, yaitu syaitan. syaitan bersumpah akan menggelincirkan manusia dari jalan kebenaran. hal ini syaitan ikrarkan sejak terusir dari surga pada zaman nabi adam.

Namun tidak dapatkah manusia melepaskan diri dari belenggu tabiat dan jeratan syaitan? bisa!!, caranya?

pertama : kendalikan hawa nafsu, biarkan nafsu itu ad dalam kurungan hati yang suci. dia tdak akan tumbuh liar, karena dipagari oleh ajaran illahi.

kedua : lawan bisikan syaitan dengan bisikan wahyu.

Guys, manusia hebat adalah manusia yang tidak sungkan untuk memanfaatkan pintu taubat. Tentu saja taubat yang bersyarat. apa syaratnya?
1. taubat untuk menghentikan perbuatan maksiat
2. menyesal atas perbuatan maksiatnya dan tidak akan mengulanginya lagi.
3. selalu meminta ridhoNYA.
seperti sepengal syair dari lagu yang dinyanyikan group snada (kalau gak salah) yang berbunyi
"YA ALLAH DOSAKU MENGGUNUNG TINGGI, NAMUN AMPUNANMU MELANGIT LUAS"

Kesalahan dan Taubat Rating: 4.5 Diposkan Oleh: else

9 comments:

  1. setujuuuu :)
    intinya gak ada manusia yang sempurna..

    ReplyDelete
  2. Bener tuh...
    Tapi mau gimana ya bro?
    Di kota temapt gw tinggal banyak setannya...
    Huff
    Lam kenal ya

    ReplyDelete
  3. Ya Allah..
    ampunilah segala dosaku..
    bimbinglah aku menuju kehidupan yang mulia di mata Engkau..

    (kadang orang justru sengaja berbuat kesalahan agar terlihat mulia di mata 'orang2 lain'[contoh:korupsi], bukan mengharap kemuliaan di mata Allah..)

    ReplyDelete
  4. Tampaknya aku perlu belajar banyak nih di blog ini, biar selalu dekat dengan Tuhan. Suatu blog pencerahan makasih ya

    ReplyDelete
  5. waw... udah keren, hmmm..... Tobat... :D, Aku suka...

    ReplyDelete
  6. Karena manusia tidak ada yang sempurna, tidak ada yang luput dari dosa, Alloh membuka pitu taubat bagi hambanya yang bersungguh-sungguh taubat. Sy setuju Mbak, Setelah itu berusaha sekuat kemampuan agar jauh dari dosa...mati datangnya sewaktu-waktu... goodluck!

    ReplyDelete
  7. pada dasarnya manusia itu "sempurna" dosa dan kesalahan bukanlah karena "ketidaksempurnaan" tapi karena "kesempurnaan" ... ???

    ReplyDelete
  8. lho jadi menurut apen, semakin banyak dosa semakin sempurna dunk????????, takuuuuuuuuuuuuut

    ReplyDelete